Telah kita ketahui bersama daun sirsak dan kulit manggis saat ini mulai populer di kalangan masyarakat terutama dalam masalah penyembuhan, bahkan menjadi rujukan dalam dunia kesehatan. Hal ini juga tidak terlepas dari dunia pengobatan. Hal ini tidak terlepas dari peran keduanya, kita akan mencoba membahas sedikitnya manfaat daun sirsak sebagai obat tradisional bagi kita yang tidak ingin mengeluarkan biaya banyak.
Manfaat dari kulit manggis ini adalah untuk kesehatan yang memiliki peran sangat luar biasa dalam mencegah dan mengobati berbagai macam penyakit yang sulit untuk diobati. Namun perlu kita ketahui bahwa kulit manggis ini dapat dijadikan sebagai bahan untuk meracik obat alami hingga bisa menyembuhkan penyakit kanker.
Diketahui kulit manggis ini memiliki senyawa xanthone yang biasa di produksi dalam bentuk sirup, dimana senyawa ini dapat mencegah diabetes, kanker, melawan radikal bebas juga berbahaya bagi tubuh. Wajar saja jika banyak iklan yang beredar pada beberapa stasiun televisi di Indonesia contohnya “kulit manggis kini ada ekstraknya” hhe.
Mengobati dan Mencegah Kanker
Inilah hasil penelitian yang dilakukan pada kulit manggis, ternyata kulit ini dapat mencegah tumbuhnya sel kanker sekaligus menghancurkannya sebagai bentuk untuk menghindarkan seseorang terkena kanker bisa juga stadium lanjut. Pada kandungan ini zat xanthone memiliki sifat anti proliferasi danapoptosis yang dikenal sebgai senjata “pemusnahan masal” terhadap penyakit dan efektif melakukan pencegahan pada kanker.
Mengatasai Diare
Diketahui kulit manggas sangat amouh dalam mengatasi diare, adanya kandungan senyawa yang terkandung dalam manggis sangat bagus dan baik sebagai fungsi pencernaan pada tubuh sehingga bisa menghilangkan bakteri sebagai penyebab diare.
Mencegaah Penuaan Dini
Inilah manfaat lain dari kulit manggis, yaitu mencegahnya penuaan dini dan ini paling dinanti oleh para wanita yang melakukan peremajaan kulit. Karena kandungan antioksidan yang ada dalam kulit manggis ini dapat membantu mencegah penuaan dini yang dapat meremajakan kulit agar terlihat selalu bercahaya dan kencang saat kamu diusia yang tidak muda lagi. Kulit manggis ini juga mampu yang membuat regenerasi sel kulit mati pada penyebab utama yang memiliki kulit kusam dan kering.
Sistem Kekebalan Tubuh
Jadi menurut km apa yang sebenarnya dapat menyebabkan kulit manggis ini membantu sistem kekbalan tubuh pada manusia? Jawabannya tidak jauh berbeda pada sub judul sebelumnya, yaitu mengandung antioksidan aktif yang terdapat pada kulit manggis ini. Antioksidan ini dipercaya dapat melindungi terhadap serangan penyakit dan membuang radikal bebas, termasuk kanker.
Menurunkan Diabetes
Bagi kamu yang mengkonsumsi gula berlebih sangat beresiko membahayakan kesehatan tubuh karena merupakan awalnya tumbuhnya penyakit berbahaya bahkan kronis seperti stroke dan jantung. Kulit manggis adalah salah satu obat herbal yang dapat mencegah sekaligus membantu menurunkan diabetes dengan sedikit mengurangu dan membawa kadar gula dalam darah memlalui air seni seseorang.
Mengatasi Saat PMS
Terakhir, kulit manggis ini diketahui khususunya perempuan saat mengalami gangguang haidnya yang sering dirasakan adalah rasa sakit tidak tertahankan, namun apabila telat datang bulan dalam jangka waktu yang cukup lama apalagi sampe tidak teratur atau mungkin hanya sedikit. Maka disarankan bagi kamu ada baiknya mencoba salah satu obat tradisional yaitu dengan menggunakan kulit manggis yang jamin baik untuk melancarkan haid pada kaum wanita.