Yang Khas dari Wisata Kuliner di Semarang

Kekhasan wisata kuliner Semarang terdapat pada karakteristik olahan makanan yang merupakan perpaduan sejumlah tradisi yang ada di dunia ini. Sebut saja lumpia, kuliner semarang yang satu ini adalah hasil akulturasi budaya antara China dan Jawa.

Jika kamu sedang berada di kota Semarang, jelajahi keunikan kulinernya. Daftar berikut ini patut untuk kamu jadikan rujukan dalam melangkah.

 

Lumpia

Lumpia
wikipedia.com

Lokasi yang sering dituju para wisatawan untuk mendapat Lumpia Semarang yaitu di Gang Lombok No. 11 Kranggan, Semarang Tengah

Tahu Gimbal

Tahu Gimbal
kabarwisata.com

Kamu bisa menemukannya di Jl. Menteri Supeno (Sekitar Taman KB depan SMA Negeri 1 Semarang)

Wingko Babad Cap Kereta Api

Wingko Babad Cap Kereta Api
pips-project.com

Kamu bisa membelinya di Jl. Cendrawasih 14 Semarang. Wingko Babad ini tidak menggunakan bahan pengawet, gula buatan, dan penguat rasa essence.

Babat Gongso

Babat Gongso
cumibunting.com

Babat Gongso yang populer di Semarang yaitu Babat Gongso Pak Taman, ada di Jl. Stadion Selatan, Semarang (dekat Stadion Diponegoro).

 

Kue Moaci Gemini

Kue Moaci Gemini
tokopedia.net

Kamu bisa mendapatkan kue ini di  Jl. Kentangan Barat No 101, Semarang Tengah.

Soto Bangkong

Soto Bangkong
radiocampus66.me

Kamu bisa mendapatkannya di Ruko Bangkong Plaza Block A/1 – Jl Brigjen Katamso, Semarang.

Tanjung Laut Resto

Tanjung Laut Resto
seputarsemarang.com

Tanjung Laut Resto berada Jln. Marina Puri Anjasmoro, Semarang.

Kedai Gula Jawa

Kedai Gula Jawa
curhatangaje.blogspot.com

Kedai ini terdapat di Jl. Singosari, Semarang.

 

Sego Kondangan

Sego Kondangan
mediasemarangonline.com

Lokasi kafe Sego Kondangan ada di Pleburan, Semarang.

Angkrinan Ing Teras

Angkringan Ing Teras
geokuliner.com

Angkringan Ing Teras ada di Jln. Pusponjolo Selatan No.28, Semarang.

Angkringan Blendoek

Angkringan Blendoek
travelerien.com

Angkringan Blendoek terletak di Kawasan Kota Lama, Semarang.

Restoran Mbok De

Restoran Mbok De
missyoan.wordpress.com

Restoran Mbok De berlokasi di Jl. Erlangga Tengah III No. 46, Semarang. Restoran ini  ini menyediakan berbagai menu masakan lokal dan memiliki kekhasan Jawa.