Tag: Beternak

  • Cara Beternak Hamster yang Benar dan Mudah

    Cara Beternak Hamster yang Benar dan Mudah

    Ternak hamster – seperti yang kita tahu bahwa hamster merupakan salah satu hewan pengerat yang masih berkerabat dekat dengan tikus. Namun secara ukuran hamster ini berukuran lebih kecil serta memiliki tingkah yang sangat lucu. Jadi sangat tidak heran jika hewan yang satu ini banyak di pelihara oleh orang-orang terutama di kalangan pelajar dan mahasiswa karena…

  • Cara Ternak Lovebird yang Benar dan Terbukti Menghasilkan

    Cara Ternak Lovebird yang Benar dan Terbukti Menghasilkan

    Ternak lovebird sekarang sedang trend terjadi di kalangan masyarakat. Peminat dari burung love bird sendiri makin hari makin bertambah, baik dari perkotaan atau pedesaan. Burung Lovebird tidak hanya dijadikan sebagai peliharaan atau kicauan saja, banyak yang membudidayakan burung ini karena melihat peluang bisnis yang menggiurkan didalamnya. Bagi pemula yang ingin berternak burung ini mungkin akan…

  • Cara Ternak Marmut yang Menguntungkan

    Cara Ternak Marmut yang Menguntungkan

    CARA TERNAK MARMUT – Hewan pengerat yang satu ini bagi sebagian masyarakat kurang mendapatkan perhatian. Dari beberapa orang beranggapan bahwa berternak marmut belum bisa menambah pendapatan untuk kebutuhan keluarga. Namun, akhir-akhir ini mulai terbukan peluang dan semakin bertambahnya orang yang ingin memelihara marmut bahkan menjadikannya bisnis sebagai tambahan penghasilan. Tak jarang mereka yang cukup memiliki minta…

  • Jenis jenis Pakan Belut Alami dan Buatan Agar Cepat Tumbuh Besar

    Jenis jenis Pakan Belut Alami dan Buatan Agar Cepat Tumbuh Besar

    Jenis jenis Pakan Belut Alami dan Buatan – Di dalam budidaya perikanan, kebutuhan pakan membutuhkan biaya dengan presentase yang sangat tinggi yaitu diatas 50% dari biaya produksi. Sehingga manajemen pakan harus benar-benar dioptimalkan, agar bisa mendapatkan keuntungan sesuai dengan harapan. Pemilihan pakan, pengadaan dan pemberian pakan, memerlukan perhitungan dan manajemen yang baik. Seperti halnya budidaya belut,…

  • Cara Sukses Beternak Burung Cucak Ijo

    Cara Sukses Beternak Burung Cucak Ijo

    Banyak yang mengira bahwa melakukan ternak cucak ijo adalah hal yang sangat tidak mungkin, hal ini dikarenakan cucak ijo senang di habitat aslinya dan sangat jarang sekali orang yang berhasil menangkarkan burung indah ini. Di dunia ini hampir tidak ada yang tidak mungkin, kamu harus terus mencoba untuk mencapai keberhasilanmu. Sebenarnya memungkinkan sekali untuk beternak…

  • Cara Mudah Berternak Burung Murai Batu

    Cara Mudah Berternak Burung Murai Batu

      Murai batu memang burung yang sangat menarik sekali, selain wujudnya yang terlihat anggun dan indah, suaranya juga tidak kalah merdu dan membuat kamu merasa relax ketika mendengarnya. Dengan kelebihan itulah banyak orang yang mulai melakukan ternak murai batu. Tidak sulit sama sekali dalam beternak murai batu, yang paling penting dalam beternak adalah kemauan yang…

  • Ingin Berternak Kambing? Ini Dia Tips Mudah Merawat Kambing yang Perlu Kamu Pahami

    Ingin Berternak Kambing? Ini Dia Tips Mudah Merawat Kambing yang Perlu Kamu Pahami

    Sebenarnya bukanlah hal yang sulit untuk merawat hewan kambing, baik Jenis kambing Etawa, kambing Kacang atau kambing lainya karena hampir semua perawatannya sama. Sebelum kita memelihara kambing ada baiknya kamu mengetahui cara merawat kambing terlebih dahulu. Berikut cara merawat kambing yang perlu untuk kamu simak baik-baik: Ketika kamu baru membeli kambing maka kamu perlu mengkarantina…

  • Cara Budidaya Bebek Petelur yang Baik dan Menguntungkan

    Cara Budidaya Bebek Petelur yang Baik dan Menguntungkan

    Telur asin, martabak telur bebek, balado telur bebek dan masih banyak lagi varian makanan berbahan dasar telur yang dapat kita temui di negeri tercinta ini. Banyaknya konsumsi inilah yang menyebabkan kebutuhan terhadap telur bebek akan selalu meningkat dari waktu ke waktu. Minat masyarakat yang sangat tinngi menyebabkan budidaya bebek pedaging dan petelur memiliki banyak peluang…

  • Cara Beternak Dan Budidaya Ulat Sutera

    Cara Beternak Dan Budidaya Ulat Sutera

    Tahukah Anda bila kain-kain sutera yang dipakai orang-orang terbuat dari apa? Jawabannya adalah terbuat dari pintalan benang sutera yang berasal dari kokon/kepompong ulat sutera. Ya, ulat sutera. Ulat yang merupakan hewan pemakan dedaunan murbei ini bisa menghasilkan serat dalam kepompongnya yang bisa dimanfaatkan sebagai bahan baku benang sutera. Ulat sutera sendiri sudah banyak diternakkan dan…

  • Beternak Burung Kenari

    Beternak Burung Kenari

    Burung kenari adalah jenis burung yang sedikit sulit pemeliharaannya. Anda harus memperhitungkan dan merencanakan beberapa hal sebelum memutuskan untuk memelihara burung kenari. Tetapi apabila Anda bersungguh-sungguh ingin memeliharanya, maka Anda harus siap dengan beberapa peralatan, pakan khusus, ketekunan, dan tentunya “keberuntungan”. Ya, keberuntungan. Burung kenari mudah stress, jadi salah perawatan karena ketidaksengajaan atau kelupaan bisa…