Bagi kebanyakn pria, kencing berdiri seperti sudah menjadi kebiasaan. Bahkan di wc umum khusus pria, tempat yang disediakan berupa tempat kencing berdiri. Salah satu alasan pria kencing berdiri adalah memudahkan saat membuka celana dan bisa lebih cepat.
Pada umumnya, memang pria buang air kecil dengan posisi berdiri sementara wanita dengan posisi jongkok. Namun, bagaimana bila pria kencing dengan posisi jongkok?
Mungkin hal ini akan terkesan aneh, tapi dibalik kesan aneh ternyata kencing dengan berjongkok bermanfaat bagi kesehatan pria
keuntungan yang diperoleh bila pria kencing dengan cara duduk jongkok di toilet adalah ketika pria duduk saat buang air kecil maka akan lebih higienis selain itu juga dapat mengurangi genangan air, dianggap dapat mengurangi risiko kanker prostat dan meningkatkan kualitas kehidupan seks pria. Berikut ini manfaat buang air kecil dengan jongkok bagi kesehatan pria: