Tag: Anak

  • 3 Anak Kecil ini Berhasil Meraih Prestasi Menjadi Penghafal Quran Termuda di Dunia

    3 Anak Kecil ini Berhasil Meraih Prestasi Menjadi Penghafal Quran Termuda di Dunia

    Banyak hafizh-hafizh muda yang sudah ada sejak zaman sahabat Nabi dulu. Kebanyakan dari mereka menghafalkan Al-Quran saat usia mereka masih remaja atau bahkan sebelum baligh. Ada juga ulama besar yang hafal al-Quran sejak kecil, contohnya adalah Imam Syafi’i dan Imam Ath-Thabrani. Kedua ulama tersebut berhasil menghafalkan Al-Quran pada usia 7 tahun. Namun pada zaman yang modern…

  • 10 Penemu Muslim yang Harus Anda Ceritakan pada Anak

    10 Penemu Muslim yang Harus Anda Ceritakan pada Anak

    Siapakah penemu dan innovator yang anak Anda kenali? Adakah tokoh muslim di dalamnya? Kalau  mendengar peradaban Islam, banyak yang membayangkan sesuatu yang kuno dan ketinggalan zaman. Imej modern bagi banyak orang itu ada di Barat. Apa akibatnya bagi anak Anda? Bisa jadi ia merasa agamanya tidak keren, kuno, dan ketinggalan zaman. Mungkin alam bawah sadarnya…

  • 8 Cara Mengajarkan Anak Agar Rajin Shalat

    8 Cara Mengajarkan Anak Agar Rajin Shalat

      Umar bin Khattab mengungkapkan : hak anak yang harus dipenuhi ayahnya itu ada 3, yaitu memilihkan ibu yang baik, memberi nama yang baik, dan mengajarkan Al Quran. Dan dalam Al Quran perintah shalat banyak sekali. Itulah mengapa mengajarkan shalat pada anak harus jadi prioritas utama setiap ayah dalam mendidik anaknya. (Baca juga: 4 Alasan yang…

  • Mendidik Anak Menurut Islam

    Mendidik Anak Menurut Islam

    Anak adalah tumpuan harapan orangtua. Bukan hanya keluarga, kelak ia pula yang akan mewarisi segala kepunyaan bangsa, negara, dan agamanya. Oleh sebab itu, menjadi penting untuk memberikan perhatian khusus bagi pendidikan anak. Islam merupakan agama yang menyeluruh. Islam telah memberikan pedoman-pedoman hidup yan meliputi berbagai macam aspek. Termasuk dalam hal pendidikan anak. Pendidikan anak tidak…