Pengertian Evolusi Beserta Dengan Penjelasannya

PENGERTIAN EVOLUSI – Pada artikel kami kali ini kami akan membahas tentang pengertian dari evolusi. Pasti anda yang sedang membaca artikel kami ini sedang bertanya-tanya apa pengertian dari evolusi maka dari itu kami akan membahasnya dengan sangat detail dan terperinci.

Pengertian Evolusi

geologyin.com

Evolusi merupakan proses dari suatu perubahan dengan cara yang berangsur-angsur. Dimana sesuatu ada yang berubah menjadi bentuk yang berbeda dari sebelumnya yang menjadi lebih baik dari yang sebelumnya.

Berbeda dengan kata revolusi, proses evolusi ini akan memakan waktu yang sangat lama. Maka dari itu kata evolusi sering sekali dipakai untuk mengungkapkan sesuatu yang ingin berubah tapi memakan waktu yang sangat lama.

Sedang untuk kata evolusi ini diambil dari bahasa latin yaitu evolvere yang memiliki arti “membuka lipatan, keluar, berkembang”. Istilah ini pertama kali digunakan suatu pengertian ilmiah modern yaitu pada tahun 1832 oleh seorang yang ahli dalam geologis yang bernama Charles Lyell dia adalah seorang ahli yang berasal dari Skotlandia.

Setelah itu Charles Darwin menggunakan istilah ini pertama kali pada paragraf penutup yang ada dibukunya yang memiliki judul “The Origin of Species” (Asal Mula Spesies) yaitu pada tahun 1859.

Dengan kata lain berarti arti evolusi adalah perubahan sifat-sifat yang telah terwariskan dalam suatu populasi organisme. Perubahan-perubahan yang terjadi pada disebabkan oleh kombinasi tiga yang paling utama yaitu variasi, reproduksi, dan seleksi.

Sifat-sifat ini akan menjadi sifat dasar dari evolusi itu sendiri yang menjadikannya dasar karena evolusi ini dibawa oleh gen yang telah diwariskan kepada keturunan dalam suatu makhluk hidup dan menjadi lebih bervariasi.

Sekian penjelasan dari kami tentang pengertian evolusi semoga semua tulisan yang telah kami tulis pada artikel kami kali ini akan bermanfaat bagi para pembacanya. Maka dari itu jika ada saran atau kritik anda bisa mengajukannya dikolom yang ada dibawah ini.

Jika anda membutuhkan informasi yang lebih banyak lagi anda bisa membaca artikel kami yang lainnya karena semua artikel yang kami tuliskan pada website ini sangatlah bermanfaat.