Pengertian Olahraga beserta Manfaat dan Cabang Olahraga Olimpiade

Pengertian Olahraga – Mungkin anda sering melakukan aktivitas ini baik itu di rumah maupun di sekolah bersama teman-teman anda. Namun, apa arti dari olahraga itu sendiri? Bagaimana bisa dinamakan olahraga? Daripada hanya bertanya-tanya lebih baik kita langsung bahas saja di sini

Pengertian Olahraga

pengertian olahraga
japansociety.org.uk

Olahraga merupakan aktivitas yang memiliki tujuan untuk melatih tubuh seseorang, baik itu pada segi jasmani dan rohani. Manfaat dari olahraga adalah untuk menjaga kesehatan tubuh. Dengan melakukan olahraga, maka metabolisme tubuh menjadi lancar. Dengan begitu, penyerapan serta distribusi nutrisi pada tubuh menjadi lebih efisien dan efektif.

Kata olahraga sendiri diambil dari bahasa Prancis Kuno desport yang memiliki arti “kesenangan” dan dalam Bahasa Inggris tertua yang ditemukan pada sekitar tahun 1300 yaitu “segala hal yang mengasyikkan serta menghibur untuk manusia”.

Dari pengertian olahraga tersebut sekarang anda jadi mengetahui apa itu arti olahraga serta asal-usul kata olahraga itu sendiri.

Manfaat Olahraga

manfaat olahraga
sport-egger.com

Tidak hanya menyenangkan, olahraga juga memiliki banyak manfaat yang dapat diperoleh apabila dilakukan secara rutin. Olahraga dapat melindungi tubuh dari berbagai serangan penyakit seperti stroke, diabetes, serangan jantung, obesitas, darah tinggi, dll.

Selain itu, olahraga juga dapat mengurangi stress dan memperbaiki suasana hati. Otot-otot pada tubuh akan terbentuk serta lemak akan berkurang. Untuk mencapai manfaat-manfaat tadi, direkomendasikan untuk melakukan aktivitas olahraga secara rutin dengan rentang 20 sampai 30 menit sebanyak 3x atau lebih dalam waktu seminggu.

Bagi orang yang susah tidur atau istilah lainnya insomnia, maka bisa diatasi dengan melakukan olahraga. Otot-otot juga menjadi lebih lentur yang menjadikan terlihat lebih awet muda karena terhindar dari kekeriputan.

Macam-Macam Cabang Olahraga Olimpiade

cabang olahraga olimpiade
feelgrafix.com

Aktivitas olahraga seharusnya menjadi hal yang wajib untuk dilakukan karena merupakan kunci untuk mendapatkan badan yang sehat. Dengan banyaknya pilihan cabang olahraga ini, seharusnya tidak ada alasan lagi untuk tidak menyukai kegiatan olahraga. Inilah dia macam-macam cabang olahraga pada olimpiade.

1) Atletik

Olahraga ini adalah gabungan dari banyak jenis olahraga yang dikelompokkan menjadi lari, lompat dan lempar. Kata “atletik” diambil dari kata “athlon” yang merupakan bahasa Yunani yang artinya “kontes”. Contoh dari olahraga atletik adalah lari jarak pendek, lari jarak menengah, lari jarak jauh (maraton), tolak peluru, lempar lembing, lompat tinggi, lompat jauh, lompat tinggi berdiri dan masih banyak lagi.

2) Balap Sepeda

Olahraga balap sepeda dibagi lagi menjadi 4 kelompok yakni sepeda gunung, BMX, balap sepeda lintasa dan balap sepeda jalan raya. Cabang olahraga ini menjadi bagi dari olimpiade sejak tahun 1896.

3) Catur

Catur merupakan satu-satunya cabang olahraga yang tidak menggunakan kekuatan fisik akan tetapi menggunakan pemikiran. Walaupun kelihatannya tidak melelahkan namun nyatanya permainan catur juga menguras tenaga dan juga dapat mengurangi kalori dalam tubuh.

4) Permainan Bola

Dalam olimpiade terdapat berbagai macam cabang dalam permainan bola, baik bola besar atau bola kecil. Contoh dari permainan bola adalah bola basket, bola voli, futsasl, golf, sofbol, tennis, bisbol, boling, sepak bola, ping pong dan lain-lain.

5) Seni Bela Diri

Cabang olahraga seni beladiri adalah seni yang muncul untuk mempertahankan diri. Seni bela diri mengalami perkembangan dari masa ke masa. Seni bela diri tersebar ke seluruh penjuru dunia dan di setiap penjuru tersebut memiliki ciri khas sendiri. Seperti silat yang berkembang di Indonesia ini.

Selain silat, masih banyak jenis seni bela diri yang ada di dunia, sebagian darinya telah masuk ke Indonesia. Contohnya adalah aikido, judo, karate, gulat, kung fu, kempo, wing tsun, takwondo dan masih banyak lagi.

6) Renang

Berenang merupakan cabang olahraga yang dilakukan di dalam air. Dalam olimpiade, para peserta berkompetisi untuk mencapai garis finish di kolam renang yang sudah diberi lintasan. Beberapa gaya yang digunakan dalam berenang adalah gaya dada, gaya bebas, gaya punggung dan gaya kupu-kupu.

Itulah pengertian olahraga beserta manfaat dan cabang-cabangnya dalam olimpiade. Semoga tulisan ini bermanfaat dan dapat menambah wawasan anda.

  • https://aceh.lan.go.id/wp-content/giga/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • slot gacor hari ini
  • slot pulsa
  • slot pulsa
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto slot
  • slot deposit pulsa
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xdana/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xpulsa/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/wp-content/cache/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • https://impgroup.co.id/plugins/
  • https://impgroup.co.id/files/
  • slot gacor hari ini
  • slot gacor hari ini
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot qris
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto 4d
  • situs toto
  • situs toto togel