Tidur yang Baik

Tidur yang baik akan mempengaruhi kualitas istirahat Anda. Alih-alih istirahat, kesalahan posisi tidur justru semakin membuat tubuh Anda lelah. Oleh karena itu, perhatikan cara tidur Anda. Berikut akan diuraikan cara-cara tidur yang baik.

Cuci Muka

Selain muka, basuh pula tangan dan kaki Anda agar terbebas dari kotoran dan bakteri yang menempel di tubuh Anda.

Membaca doa akan tidur

Doa dapat menghindarkan Anda dari mimpi buruk sehingga Anda akan tidur dengan nyenyak

Tidur di awal malam

Jika Anda tidur di awal malam, Anda akan mudah bangun keesokan harinya. Selain itu, tubuh Anda dapat beristirahat lebih lama sehingga tubuh akan terasa segar ketika bangun.

Tidak tidur dengan posisi telungkup (tengkurap)

Posisi tidur tengkurap dapat menyebabkan seseorang kesulitan bernafas karena seluruh berat badannya akan menekan ke arah dada yang menghalangi dada untuk merenggang dan berkonstraksi saat bernafas. Hal ini juga dapat menyebabkan terjadinya kekurangan asupan oksigen yang dapat mempengaruhi kinerja jantung dan otak.

Tidak tidur telentang

Posisi tidur terlentang akan menyebabkan seseorang bernafas melalui mulutnya. Hal ini disebabkan karena pada saat kita tidur terlentang maka mulut kita akan terbuka, dikarenakan meregangnya rahang bawah.
Manusia harusnya bernafas melalui hidung, bukan mulut. Hal ini dikarenakan pada hidung terdapat bulu-bulu halus dan lendir yang dapat menyaring kotoran yang ikut terhisap bersama udara yang kita hirup. Bernafas melalui mulut merupakan salah satu penyebab seseorang rawan terkena flu. Selain itu bernafas lewat mulut akan menyebabkan keringnya rongga mullut sehingga dapat menyebabkan terjadinya peradangan pada gusi.

Miring ke sebelah kanan

Inilah posisi tidur. Pada posisi ini jantung hanya akan terbebani oleh paru-paru kiri yang berukuran kecil. Selain itu tidur dengan cara ini akan menenpatkan hati pada posisi yang stabil. Selain itu posisi ini juga sangat baik bagi pencernaan, makanan akan mampu dicerna oleh usus dalam 2,5 sampai 4,5 jam. Sedangkan dalam posisi tidur yang lain makanan baru akan selesai dicerna setelah 5 sampai 8 jam.

Berdoa ketika bangun tidur

Sama halnya dengan sebelum tidur, Sebaiknya Anda juga berdoa sesudah tidur. Hal ini sebagai bentuk rasa syukur karena Anda masih diberi kesempatan menjalani satu kali lagi kehidupan di dunia. Dengan demikian Anda dapat memperbaiki kesalahan yang telah lalu.

Menyikat gigi ketika bangun tidur

Ketika tidur, aktivitas bakteri di mulut terus berlanjut sehingga menimbulkan bau mulut. Sikat gigi setelah tidur dapat menghilangkan bau mulut

Itulah cara-cara tidur yang baik lagi menyehatkan. Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda.

  • https://aceh.lan.go.id/wp-content/giga/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • slot gacor hari ini
  • slot pulsa
  • slot pulsa
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto slot
  • slot deposit pulsa
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xdana/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xpulsa/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/wp-content/cache/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • https://impgroup.co.id/plugins/
  • https://impgroup.co.id/files/
  • slot gacor hari ini
  • slot gacor hari ini
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot qris
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto 4d
  • situs toto
  • situs toto togel