FOTO BAYI LUCU – Setiap tingkah yang dilakukan oleh bayi seringkali membuat gelak tawa orang banyak. Apalagi jika bayi menunjukkan tingka yang lucu dan diabadikan dalam lensa kamera pasti akan membuat orang tertawa dan gemas.
Bahkan, saking lucunya foto tersebut diupload di dunia maya dan beberapa foto bayi cukup menghebohkan dunia. Penasaran dengan foto-foto bayi tersebut? Berikut beberapa foto bayi yang menghebohkan dunia karena aksi lucunya. Tapi sebelum melihat foto bayi lucu dan imut mari kita lihat cuplikan video bayi yang bisa bikin kamu ketawa.
Bayi Lucu Tersenyum Saat Berfoto
Keluarga bayi mungkin tidak akan lupa dengan foto yang satu ini. Foto yang menunjukkan sebuah keluarga yang sedang tidur pulas ketika melakukan perjalanan menggunakan kereta.
Namun, salah satu dari anggota keluarga tersebut yang masih bayi malah menunjukkan wajah yang sedang tersenyum narsis di depan lensa kamera. Hal tersebut membuat orang tertawa melihatnya karena ekspresinya sangat lucu dan wajahnya menggemaskan.
Foto Bayi Sedang Tidur
Pada umumnya, seorang fotografer akan memotret orang dewasa, namun tidak dengan seorang fotografer yang bernama Sandi Ford ini. Ford mengangkat tema bayi yang sedang tidur sebagai tema utama dalam karyanya.
Pemotretannya terdiri dari 35 bayi dengan berbagai gaya saat tidur dan salah satunya adalah foto di atas. Foto tersebut menunjukkan seorang bayi yang sedang tidur diselimuti dengan selimut warna ungu dan di kepalanya diberi bando bermotif bunga. Foto ini mengundang simpatik dari masyarakat.
Foto Bayi Lucu Acungkan Jari Tengah
Ada-ada saja aksi bayi yang satu ini. Jika aksi ini dilakukan oleh orang dewasa, mungkin saja akan membuat orang lain marah. Namun, bagaimana jadinya jika aksi seperti ini dilakukan oleh seorang bayi? Tentu saja malah membuat orang tertawa melihatnya.
Bagaimana tidak, bayi yang masih belum mengerti apa-apa ini tiba-tiba mengacungkan jari tengahnya dengan mulut terbuka lebar seperti orang dewasa yang sedang marah dan mengumpat.
Entah aksi ini sengaja dibuat atau tidak. Yang jelas lensa kamera menangkap tepat pada saat bayi menggerakkan jari tengahnya ketika sedang digendong oleh anak wanita yang diduga kakak perempuan si bayi.
Foto Bayi Bengong
Wajah seorang bayi memang sangat lucu. Begitu pula bayi yang ada dalam foto di atas. Foto tersebut menunjukkan seorang bayi yang melongok sambil mengernyitkan dahinya. Selain itu, kepalanya yang gundul menambah lucu bayi ini.
Foto Bayi Lucu Berendam
Dari sekian foto bayi yang di upload di dunia maya, foto bayi inilah yang paling banyak digunakan untuk meme dan digunakan untuk berkomentar di sosial media. Foto bayi lucu ini sedang berendam di di dalam bak besar dengan handuk di kepalanya.
Yang membuat foto bayi ini terlihat sangat lucu adalah ekspresi yang ditunjukkan. Ekspresi bayi ini terlihat seperti orang dewasa yang sedang berendam di air hangat. Meskipun ekspresinya seperti orang dewasa, wajahnya yang polos masih terlihat jelas dan seakan-akan sangat menikmati kegiatan yang sedang dilakukannya.
Foto Bayi yang Sedang Berfikir
Siapa yang tidak tertawa saat melihat mimik wajah bayi seperti ini? Orang yang melihatnya pasti akan tertawa terbahak-bahak melihat mimik wajah lucu ini. Mimik wajah yang tidak lazim dilakukan oleh seorang bayi. Karena mimik wajah seperti ini lebih sering dilakukan oleh orang dewasa yang sedang berfikir.
Dalam foto tersebut menunjukkan seorang bayi lucu sedang meletakkan tangannya di bawah dagu dengan mimik wajah yang serius seakan-akan bayi tersebut sedang berfikir atau memikirkan sesuatu. Sungguh sangat lucu, bukan?
Trio Baby Sedang Tertidur
Terlihat 3 bayi sedang tertidur pulas dengan muka yang menggemaskan. Mungkin do’i habis makan terlalu keyang. Sampai-sampai mereka tidak mau dipindahkan ke tempat tidur yang lebih layak.
Main Petak Umpet
Bayi ini sedang sembunyi dibalik selimut. Dengan pedenya do’i menampakan diri dan memberikan senyuman manisnya.
Ustadz Cilik
Penampilanya udah kayak pendakwah profesional saja ya? Sorbannya itu loh yang bikin nggak kuat. Tatapan matanya membuat semua orang mengira bahwa do’i adalah seorang ustadz cilik yang keren.
What!
Apa yang terjadi guys? Bayi ini seakan-akan penasaran dengan apa yang terjadi di sekitarnya.
Ini Bukan Nenek yang Giginya Tinggal Dua
Ini mungkin adalah pose terbaik foto bayi yang pernah ada. Dengan mukanya yang polos bayi ini tertawa dengan mata yang tertutup. Ditambah lagi bentuk pipinya yang bikin orang ingin mencubitnya.
I am Hungry Mom
Ekpresi bayi ini sudah jelas menggambarkan bahwa do’i sedang lapar banget. Sampai-sampai barang yang ia temui langsung dilahapnya.
BACA JUGA: 8 Tanda Bayi Anda Sehat
Apaan Tuh?
Sepertinya bayi ini sedang menatap sesuatu yang membuat do’i penasaran? Kira-kira apa ya? Mungkin sedang menunggu kamu memberikan senyuman manisnya. hehhe 🙂
Foto Bayi Lucu Sedang Keramas
Memang rambut bayi tidak selebat rambutnya orang dewasa. Namun jangan salah rambut bayi juga harus dijaga kebersihanya. Kata bunda, sebelum main ke rumah tetangga harus keramas dulu biar keren.
Fotoin Bentar Dong
Pose yang dipakai si bayi ini sama seperti boneka yang sedang duduk disampingnya. Do’i kayaknya tahu pose yang terbaik saat berduet dengan sebuah boneka. Yah, mungkin bundanya sudah merancangnya sedemikian rupa hingga akhirnya jadilah foto yang lucu ini.
Keranjang Sakti
Perpanduan antara keranjang berwarna pink dan selimut berbulu yang menjadi alas. Bayi ini dengan pedenya memberikan senyuman yang terbaik.
Pipi Tembem yang Bikin Gemes
Kedua pipinya itu loh kayak kue cubit berasa pingin cubit terus sampai do’i nangis :v. Tapi jangan salah ada hal yang lebih menarik lagi yaitu topi kelincinya itu yang membuat penampilanya menjadi lebih lucu.
Weee 😛
Menjulurkan lidah adalah cara si bayi mengejek secara tidak langsung kepada kamu yang sedang memandangnya. Sepertinya do’i ingin mengatakan kamu jelek banget dan saya lucu, imut dan tidak sombong.
Lagi Bad Mood Nih, Tolong Dibantu Ya
Karena ditinggal bokapnya yang lagi kerja dan bundanya pun lagi sibuk masak. Bayi ini kesepian dan butuh teman untuk bermain. Mungkin kamu bisa menghiburnya dengan memberikan senyman manis.
Foto Bayi Mau Tidur
Hanya menggunakan popok dan sudah berada di atas kasur putih yang empuk. Hal yang dilakukan si bayi pasti sudah ingin tidur. Namun ayah dan bundanya masih iseng foto-foto yang membuat do’i tidak bisa tertidur dengan pulas.
Foto Bayi Jadi Koki, It’s Time to Cook
Koki cilik ini siap menunjukan aksinya yaitu memasak dengan bahan yang sudah tersedia di meja. Mungkin do’i ingin memberi hadiah ke ayahnya yang sebentar lagi pulang kerja. Bisa juga bundanya yang sedang melakukan arisan ibu-ibu komplek perumahan.
BACA JUGA: Tahapan Perkembangan Bayi dari Waktu ke Waktu
Foto Bayi Lagi Mandi, Seger Banget
Nikmatnya mandi setelah seharian bermain dengan teman-teman. Sampai-sampai Bayi ini membuka mulut lebar-lebar karena merasakan kesegaran air.
Foto Bayi Lucu Kembar, Duet Maut
Si kembar ini sedang melakukan sesi pemotretan. Namun do’i terlihat sedang melirik ke arah yang berbeda, mungkin dia melihat bundanya yang sedang menyambut senyumannya.
Mimpi Penuh dengan Imajinasi
Dengan berbekal skill fotografi dan kreatifitas ibunda, dan si kecil yang sedang tidur dengan lelap, menghasilkan karya indah penuh dengan makna. Seakan menggambarkan mimpi bayi yang penuh dengan imajinasi.
Berkhayal Musikal
Sang ibunda membayangkan bayinya menari mengikuti irama lagu kesukaannya di alam mimpinya. Akankah ia menjadi musisi ketika dewasa nanti?
Berlayar Mengarungi Mimpi
Alam mimpi adalah dunia penuh dengan fantasi, di mana banyak sekali terjadi hal-hal yang di luar akal manusia. Imajinasi tinggi si bayi pun juga mempengaruhi bagaimana mimpi si bayi. Lihatlah bagaimana ia berlayar bersama ikan bersayap di antara banyak awan selembut kapas.
Atraksi yang Menakjubkan
Imajinasi bunda tidak sampai di situ saja. Kali ini beliau mengilustrasikan anaknya yang sedang beratraksi dengan boneka-boneka binatang kesukaannya.
Maestro Cilik
Penting bagi orang tua untuk mengembangkan kreatifitas anak sejak dari kecil. Jangan anggap remeh gambar si kecil, yang hanya terdiri dari banyak coretan-coretan. Jika dibimbing dengan tekun dan rutin, besarnya akan memiliki skill menggambar yang menakjubkan.
Foto di atas ini menjelaskan bagaimana si kecil berkarya, dan begitu besarnya harapan ibunda akan masa depannya nanti.
Petualangan yang Menegangkan
Seiiring dengan pertumbuhannya yang semakin besar, si kecil akan semakin haus dengan petualangan-petualangannya yang baru. Tak harus pergi jauh-jauh ke hutan amazon. Cukup manfaatkan ruangan rumah, dan gunakan kreatifitas dan imajinasi. Ingin jadi Tarzan? Bisa.
BACA JUGA: Pengaruh Cinta Ayah Bunda Terhadap Hormon Bayi
Cinta dengan Lingkungan
Untuk menciptakan masa depan yang ramah lingkungan, kita juga harus menciptakan generasi yang peduli akan lingkungan pula. Oleh karena itu, didiklah anak tentang bagaimana merawat lingkungan sejak dini. Kali ini si ibunda mengharapkan anaknya tumbuh sebagai pecinta lingkungan yang sehat dan lestari.
Saling Menyayangi
Menciptakan generasi yang bagus, pasti juga harus melibatkan pribadi yang peduli dan sayang dengan sesama. Tak hanya mengasihinya, kita juga harus mengajarkannya bagaimana dan mengapa kita harus peduli dan sayang dengan sesama.
Siapa tahu, selain dewasanya nanti ia akan menciptakan perdamaian, tapi juga mendapatkan pasangan yang ideal dan romantis, seperti ilustrasi ibunda dengan anaknya yang sedang terlelap ini.
Gagah dan Berani
Si anak nantinya akan menghadapi dunia yang penuh dengan berbagai masalah dan cobaan. Ia harus siap. Bangunlah sikap gagah dan pemberaninya dari kecil, agar di tumbuh besarnya nanti ia dapat mengatasi masalah tanpa harus banyak mengeluh dan mengeluarkan air mata.
Tapi ingat, bukan berarti mendidiknya terlalu keras, ya!
Kharismatik dan Berjiwa Pemimpin
Kharisma itu penting. Dengan itu anak menjadi percaya diri dan mudah berinteraksi dengan yang lainnya. Semakin besar juga peluangnya untuk mencetak prestasi yang gemilang. Kharisma yang bagus juga dapat membantu membangun jiwa pemimpin pada diri anak.
Dengan begitu kehidupannya lebih teratur, lebih berwibawa dan mampu memimpin dan mengarahkan banyak orang menuju kemajuan. Karir menjadi lancar dan terus berkembang. Apalagi dalam bidang usaha, peluang suksesnya menjadi semakin tinggi.
Penuh dengan Pengetahuan
Masa-masa pertumbuhan adalah masa di mana rasa ingin tahu anak berada di puncaknya. Maka jangan sia-siakan kesempatan itu. Bimbinglah anak dalam mencari ilmu dan pengetahuan. Arahkan si kecil kepada pengetahuan yang bermanfaat bagi masa depannya nanti.
Lalu tanyakanlah, mau jadi apa besar nanti? Sehingga ia akan lebih banyak tahu dan dapat memanfaatkannya untuk hal-hal yang berguna bagi masa depannya dan lingkungan.
Tidur yang Nyenyak, Ya Nak!
Seorang ayah sedang bermain gitar dan menyayikan sebuah lagu yang agar anaknya cepat tidur pulas. Namun tampaknya Ia masih ingin bermain dengan ayahnya dan masih asik mendengarkan lantunan lagu yang dibawakan ayahnya. Yah mau gimana lagi, mungkin kamu punya cara lain dalam menidurkan anak kecil guys.
I’m Alone
Pemandangan yang indah, pasir yang putih ditambah lagi hempasan ombak kecil membuat aku merasa nyaman sendiri. Sepertinya doi sedang memikirkan sesuatau yang sangat menentukan masa depanya. Sampai-sampai doi harus pergi ke pantai sendiri dan dengan suasana yang sepi.
Dingin
Kelihatanya doi sedang kedinginan akibat cuaca yang tidak bersahabat bro. Selimut yang membalut tubuhnya kayaknya tidak cukup untuk menahan cuaca dingin. sampai doi memasang muka melas gitu.
BACA JUGA: Beberapa Penyebab Bayi Kuning
Life is an Adventure
Ayah yang satu ini mengajarkan kepada anaknya bahwa bumi ini sangatlah luas. Hingga harus berpetualang jika ingin merasakan kehidupan yang sesungguhnya. Doi kepingin anaknya tumbuh besar dengan mental petualang dan tahan banting. Anaknya juga sepertinya sangat suka jika diantar ke alam terbuka.
Kaka dan Adik Kompak Banget
Bayi lucu imut ini sedang tertidur pulas dipelukan sang kaka tercinta. Namun anehnya kakanya tidak merasa keberatan jika tangannya dijadikan sandaran kepala adiknya. Terlihat senyum bahagia dari kaka perempuan. Sungguh kakak beradik yang patut di contoh orang lain.
Tidur Pulas
Bayi kecil ini tidur sangat puas sekali. Sampai ayahnya pun ikut tertidur. Mungkin ikatan batin antara ayah dan anak sangat erat sekali atau bisa juga ayahnya sudah terlalu lelah menjaga buah hatinya dari pagi sampai malam hari.
Persahabatan Bagai Kepompong
Seperti dalam lagu “persahabatan bagai kepompong.” Kisah ini mung sangat cocok dengan kedua bayi ini yang sedang menjalin persahabatan sedari kecil (ulat) hingga keduanya tumbuh menjadi dewasa (kupu-kupu).
Mungkin di waktu kecil doi masih unyu-unyu dan masih merasa malu-malu, bisa jadi mereka jika sudah besar nanti menjalin persahabatan lebih erat lagi seperti kupu-kupu yang memiliki bentuk dan warna yang indah.
Pelukan Hangat
Suasana di pagi hari yang cerah memang sangat cocok untuk memberikan oksigen yang segar kepada bayi. Salah satunya yaitu dengan cara membuaka sedikit ruang jendela dan berikan pelukan hangat.
Secara tidak langsung pelukan ini akan membuat ikatan batin antara orang tua dan anak semakin erat. Efeknya mungkin jika anak tumbuh besar nanti baru orang tua merasakan kasih sayang seorang anaknya dan bisa kembali merasakan pelukan hangat.
Genggam Erat Tanganku Ayah
Genggaman tangan ayah memang sangat memberikan arti yang sangat besar untuk anaknya.
Smile
Bayi lucu ini sedang mencoba berfoto selfie dengan kepala sedikit miring dan lidah dikeluarkan. Sepertinya doi sudah ahli dalam dunia foto selfie, hahha.
Pelukan Hangat
Kaka yang satu ini patut untuk dicontoh guys. Doi sayang banget sama adiknya loh. Kayaknya ayah dan ibunya sedang ada keperluan dan harus meninggalkan mereka berdua.
BACA JUGA: Faktor Penyebab Bayi Susah BAB
Namun bayi imut yang satu ini sepertinya sangat nyaman sekali ketika berada dipelukan sang kaka. Ditambah lagi dengan ciuman pipi yang membuat ikatan batin keduanya semakin erat saja.
Mau Makan
Bayi imut yang satu ini sepertinya sedang kelaparan. Terlihat jelas doi sengan memakan ibu jari dan itu merupakan suatu hal yang biasa. Sepertinya doi juga membayangkan makanan yang enak, sehat dan bergizi. Pokoknya 4 sehat 5 sempurna.
I Love U Dad
Kasih sayang seorang ayah kepada anaknya memang tidak akan pernah lekang oleh waktu. Seperti halnya yang digambarkan pada foto di atas. Bayi imut nan lucu ini sangat menikmati kecupan sang ayah yang mendarat di bibirnya.
Hallo
Bando yang melingkat di kepalanya menambah kesan imut pada bayi yang satu ini. Kayaknya doi mengetahui bahwa sedang ada sesi pemotretan, makanya doi memasang wajah yang cerah ceria.
BACA JUGA: Makanan yang Bisa Menambah Berat Badan Bayi
Kasih Sayang Seorang Ayah
Selain kasih sayang ibu, seorang ayah juga berkewajiban memberikan kasih sayang yang sangat erat kepada anaknya. Salah satu cara yang bisa dilakukan yaitu dengan menggendong bayi dan mengajak bicara. Hal ini bisa menjadi salah satu menguatkan hubungan antara orang tua dan anak.
Lirikan Matamu Mengalihkan Duniaku
Bayi ini sedang melihat sesuatu yang belum pernah doi lihat sebelumnya. Terlihat lucu banget ya, apalagi ditambah dengan kupluk dan boneka yang berada disampingnya.
Tidurnya Pules Banget
Bayi yang satu ini terlihat sangat pulas banget tidurnya. Mungkin doi sedang lelah. Walaupun doi berada di luar ruangan yang terpapar sinar matahari, doi tetap tidur dengan pulas.
Oh No Daddy
Mimik wajah yang tegang sepertinya bayi ini ingin mengatakan sesuatu hal kepada ayahnya, namun doi tidak dapat mengungkapkanya. Kayaknya doi heran dengan paras ayah yang semakin aneh menatapnya.
Tidur Siang
Bayi imut yang satu ini sangat imut sekali bukan. Apalagi doi sedang dalam posisi tidur pulas, udah mau ngelus rambutnya aja. Doi kayaknya capek banget setelah main seharian bersama teman-teman satu komplek. hahha 🙂
Tatap Mataku
Matanya yang bersinat berwarna biru itu sangat indah sekali. Tatapan matanya mengandung banyak makna yang tersirat. Kelihatanya ada sesuatu yang aneh yang baru doi lihat. Sampai-sampai mimik wajahnya serius banget, tidak memberikan senyuman sedikit pun.
Hmmm…
Model bayi yang satu ini sangat lucu ya. Telunjuk jari tangan kiri yang berada di bibirnya dan boneka mobil yang berada disampingnya menambah kesan epik pada sesi pemotretan ini.
Oh My God
Tidak!!! Mamah… Papah jangan tinggalin aku. Bayi lucu yang satu ini kelihatanya sedang bersedih karena ditinggal orangtuanya pergi. Apa boleh buat, walaupun doi sudah dandan cantik-cantik dengan gaya berpakaian yang bernuansakan pink, tetap saja doi sedih.
Mobil Baru
Terimakasih ayah, sudah membelikan aku mobil baru. Kelihatanya doi seneng banget sama mobil barunya itu dan langsung ingin mengendarai. Eits… Tapi jangan jauh jauh ya Nak kan belum ada SIM. hehhe 🙂
Putri Salju
Suasana yang yang bernuansa putih dan pemilihan tempat yang indah juga membuat bayi kecil ini terlihat sangat anggun. Balutan bando putih yang melingkar di kepalanya layaknya doi seperti ratu sejagat ya guys.
Menatap Masa Depan Cerah
Bayi yang satu ini sedang memikirkan masa depanya. Duduk dirumput dan bersandar di sebuah mobil mainan, sepertinya doi serius banget merencanakan visi dan misi masa depanya.
Tidur Dulu Ah
Pose badan tengkurap dan sebuah boneka sebagai bantal sepertinya doi tertidur ketika bermain dengan boneka kesayanganya. Raut wajahnya itu loh membuat orang ingin mencubitnya.
It’s Me
Ini gayaku… Mana gayamu. Seakan-akan doi ingin memberi challenge foto model. Siapa pose yang terbaik dan terganteng. Beranikah kamu menjadi salah satu pesertanya? hehhe 😛
Musim Semi
Daun-daun akan berguguran ketika musim semi. Sama halnya dengan bayi kecil yang satu ini. Doi mungkin kesepian karena hatinya juga berguguran di tinggal sang mantan. hhahha 😀
Kurcaci Kecil
Kurcaci kecil ini sepertinya kelelahan dan langsung tidur dengan pulas, setelah ia berkeliling ke negeri kayangan. Sungguh pekerjaan yang sangat melelahkan bukan.
Giginya Tinggal Dua
Lagu burung kaka tua, kakek yang sudah tua giginya tinggal dua. Seperti halnya kakek-kakek yang giginya tinggal dua, bayi kecil yang imut ini juga memiliki gigi 2, namun ada perbedaan antara kakek dan bayi. Jika kakek giginya sudah mulai rapuh, sedangkan bayi imut ini gignya baru tumbuh.
Kayaknya doi ingin menunjukan bahwa giginya sudah tumbuh dan memasang muka garang agar disegani warga komplek perumahan. hehhe 🙂